INTERNASIONAL

Putin Dipastikan Kembali Duduki Kursi Presiden Setelah Raih Kemenangan 80% Lebih Suara

INTIP24 News – Presiden petahana Vladimir Putin diperkirakan akan memenangkan pemilihan presiden Rusia tahun ini, dengan hampir 90% suara, demikian dilaporkan Komisi Pemilihan Umum Pusat Rusia (CEC). Menurut CEC, lebih dari 80% suara telah dihitung pada pukul 01.00 waktu Moskow dan Putin memimpin perolehan suara dengan perkiraan 87,15%. Lawannya dari Partai Komunis, Nikolay Kharitonov, diperkirakan berada di urutan kedua dengan 4,2%, diikuti oleh Vladislav Davankov