JAKARTA | INTIP24 News – Berdasarkan data input yang masuk hingga 17 Februari 2024 pukul 12.00 WIB, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengakui ada ribuan data dari TPS yang salah input dalam real count aplikasi Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap). Sebagaimana yang diberitakan, total data 533.435 dari total 823.236 TPS atau 64,8% yang telah ditayangkan untuk pemilu presiden dan wakil presiden. Ditemukan, adanya 0,32% atau sekitar 1.700 TPS yang data inputnya Selengkapnya
Tag: Sirekap
Real Count KPU 49,30% Suara Masuk: Perolehan Prabowo-Gibran 56,88%
JAKARTA | INTIP24 News – Hingga Jumat, (15/2/2024) pukul 06.00 WIB, Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) terus memperbarui hasil hitung suara atau real count Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024. Suara yang sudah masuk mencapai 49,30% atau 40.5856 dari 823.236 TPS di seluruh Indonesia. Dari data yang diperoleh, hasil sementara masing-masing pasangan capres-cawapres adalah: Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar Selengkapnya