DAERAH, JAWA BARAT

Sabet 21 Medali, Kabupaten Bekasi Juara Umum Kejurda Pencak Silat Pelajar

KAB BEKASI – Menyabet 8 medali emas, 4 perak dan 9 perunggu, kontingen Kabupaten Bekasi sukses menyabet gelar juara umum pada Kejuaraan Daerah (Kejurda) Pencak Silat Pelajar Jawa Barat di GOR Tri Lomba Juang Bandung, 8-11 Juni. Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga Disbudpora Kabupaten Bekasi Yudi Candra Permana mengatakan pada ajang yang digelar oleh Pengurus Provinsi Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Jawa Barat itu, Kabupaten Bekasi

STQH Ke-18 Tingkat Jabar, Kabupaten Bekasi Raih Juara 2

BANDUNG – Kafilah Kabupaten Bekasi berhasil meraih Juara 2 pada Seleksi Tilawatil Quran dan Hadits (STQH) ke-18 tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2023, yang digelar di Pusat Dakwah Islam (Pusdai) Kota Bandung pada 7-13 Mei 2023. Acara penutupan STQH Jawa Barat 2023 turut dihadiri Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan, Ketua Umum LPTQ Kabupaten Bekasi (Asda 1), Sri Enny Mainiarti, Kabag Kesra, Bennie Y. Iskandar dan

Breaking News:
Bupati Bogor Ade Yasin dan Pihak BPK Jawa Barat Terjaring OTT

INTIP24NEWS | BOGOR – Tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan giat operasi tangkap tangan (OTT) sejak Selasa (26/4/2022) malam hingga Rabu (27/4/2022) pagi. OTT dilakukan di daerah Jawa Barat. “Benar, tadi malam sampai (27/4/2022) pagi KPK melakukan kegiatan tangkap tangan di wilayah Jawa Barat,” kata Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri lewat keterangan tertulis, Rabu (27/4/2022). Pihak yang terkena OTT, diungkapkan Ali, antara lain Bupati Bogor Ade Yasin serta