BEKASI | INTIP24 News – Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO Indonesia) sejak hari ini meluncurkan program Warung Pers (Wapres) di beberapa daerah di Jawa, Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi. Menurut ketua umumnya NR Icang Rahardian, program wapres ini bukan warung sembarangan. “Program warung pers ini akan berisi informasi dunia jurnalistik, diskusi jurnalis dan pendidikan jurnalistik, serta aksi sosial untuk masyarakat yang membutuhkan,” ujar Icang Rahardian di sela – sela aksi Selengkapnya